Soal, Jawaban, dan Materi Sekolah dari SD sampai Universitas

Operasi Hitung Campuran

12.41 Posted by Harri Pranata No comments
Contoh soal matematika untuk kelas 6 SD. Kali ini kita akan membahas tentang operasi hitung campuran.
  1. (1+3) x 3 - 2 =
    • Penyelesaian : 
    • ( 1 + 3 ) x 3 - 2 => (Dahulukan yang ada dalam kurung)
    • 4 x 3 -2 => (selesaikan perkalian)
    • 12 - 2 = > (Selesaikan Pengurangan)
    • 10 => Hasilnya
  2.  3 + 7 - 5 + 4 - 1 
    • Penyelesaian
    • 3 + 7 - 5 + 4 - 1 = 10 - 5 + 4 - 1 => (selesaikan penjumlahan paling kiri )
    • 5 + 4 - 1 => (selesaikan penjumlahan paling kiri)
    • 9 - 1 => (selesaikan pengurangan )
    • 8 => hasil
  3. 100 : 50 x 3 
    • 100 : 5 x 3 = 2 x 3 => (selesaikan dari yang paling kiri ) 
Bagaimana mudah bukan?, Nah sekarang kerjakan soal latihannya, Ingat belajar sungguh sungguh ya !
langsung kita simak aja deh cekedoooot !



Tips mengerjakan :
1.Dahulukan soal yang berada di dalam tanda kurung

2. Jika terdapat perkalian dan pembagian, selesaikan dahulu operasi hitung dari yang paling kiri.

3. Jika terdapat penjumlahan dan pengurangan , selesaikan dahulu operasi hitung dari yang paling kiri,

4.jika terdapat perkalian, pembagian, penjumlahan dan pengurangan, selesaikan dahulu perkalian atau pembagian dari yang paling kiri. Nah setelah itu kerjakan penjumlahan atau pengurangan dari yang paling kiri.
  1. 20 + 26 - 30
  2. 75 : ( - 25 ) x 3
  3. 3 x 6 + 12
  4. 12 x ( 8 - 6 )
  5. 16 + 56 : 8

0 comments:

Posting Komentar